Lompat ke konten

Stage Videotron, Solusi Cantik Untuk Budget Minimalis!

Sewa Videotron semarang

Dewasa ini, semua orang pasti mengetahui tentang Videotron. Baik Videotron outdoor berisi iklan yang ada di jalan protokoler, videotron indoor berada disebuah gedung atau mall, ataupun Videotron indoor ataupun outdoor pada sebuah acara baik formal maupun informal. Semua videotron yang disebutkan diatas sebenarnya memiliki banyak kesamaan, namun dimodifikasi sesuai kebutuhan yang akan kita bahas di artikel yang lainnya.

Pada artikel ini kita akan membahas tambahan atau alat/barang tambahan yang biasanya digunakan pada sebuah acara atau event. mungkin para pembaca sudah pernah melihatnya namun tidak ‘ngeh’ bahwa hal tersebut yang akan kita bahas saat ini. Artikel ini sangat cocok bagi anda para calon pengguna jasa sewa video tron ataupun videotron. yak, barang tersebut adalah Stage Videotron atau biasa disebut panggung video tron.

Apa itu Stage Video tron?

vendor videotron brimob jawa tengah

Stage videotron adalah sebuah panggung layaknya panggung biasa namun dikhususkan untuk tempat peletakan videotron. Biasanya dalam peletakan stage videotron ini menggunakan ketinggian yang berbeda dibanding dengan panggung atau stage utama. Perbedaan ketinggian ini yang nentinya membuat videotron menjadi terlihat lebih menonjol dan tidak tertutup properti yang ada diatas panggung.

Pada stage videotron ini umumnya menggunakan ukuran yang sama dengan stage panggung yakni 120 x 120 cm. Sehingga memang diperlukan space untuk petelakan stage videotron ini. Walaupun, space tersebut akan seluruh nya digunakan untuk tiang-tiang penyangga videotron.

Pada penempatannya, stage videotron dapat ditempatkan pada banyak lokasi. Mulai dari belakang panggug atau stage utama, samping panggung, hingga di tengah-tengah audience atau penonton. Hal tersebut disesuaikan dengan kebutuhan dan tujuan dari sewa videotron.

Fungsi Stage Video tron

Setelah kita mengetahui apa itu stage videotron. Pada sesi kali ini kita akan mendalami lebih lanjut tentang fungsi dari stage videotron. Sebenarnya stage videotron ini utamanya berfungsi sebagai peninggi videotron agar terlihat dan terkesan besar di mata para pengunjung acara. Namun, ada beberapa kelebihan yang lainnya antara lain:

  • Video tron tidak tertutupi properti di atas panggung utama,
  • Menghemat biaya,
  • memberikan kesan ukuran videotron yang lebih besar,
  • Mempercantik tampilan keseluruhan panggung,
sewa videotron kendal

Pemasangan Stage Video tron

Pemasangan Stage Videotron ini rata-rata cukup cepat dan mudah dilakukan. Pada team NN Production, kami akan menyesuaikan panjang dari kebutuhan videotron. Seperti yang sudah disampaikan sebelum ini, modul berukuran 120 x 120 cm yang akan kami gunakan. Dengan ketinggian yang disesuaikan kebutuhan dan order dari anda. Ketinggian itu mulai dari 30cm hingga 200cm.

Dengan lebar 120cm membuat anda dan para panitia juga harus menyiapkan space tersebut. dan juga jarak antar konstruksi panggung utama juga diberi jarak 5-10cm guna mendapatkan kestabilan terbaik.

Setelah rangkaian modul level videotron terpasang, gap atau jarak antara stage videotron dan panggung utama diberi kain penutup agar terlihat rapi dan cantik.

pada beberapa acara, jika memungkinkan pada gap ketinggian ini dapat diberi taman diatas panggung utama agar semakin rapi dan cantik. Hal tersebut dapat digunakan jika panggung utama memiliki luas yang cukup. Karena taman akan memakan space panggung 30-50cm bergantung dengan ukuran bunga.

Kelebihan dari memiliki stage videotron juga salah satunya membuat pondasi antara videotron dengan panggung utama terpisah. Ini membuat kemanan acara anda menjadi lebih baik. Karena panggung utama pada suatu event rentan akan pergeseran ketinggian saat ada kegiatan dilakukan diatas panggung. Pergerakan tersebut yang membuat Videotron yang menjulang tinggi juga ikut bergeser. Dan hal itu menjadi tidak aman bagi seluruh stakeholder.

Promo Paket Harga Sewa Videotron + Stage Video tron

Vendor Sewa Videotron Kebumen

Setelah kita bersama-sama mengetahui kelebihan stage video tron. Kira-kira berapa budget untuk mendapatkan sewa stage videotron beserta seluruh kelebihannya? Sebelumnya, kami mengingatkan kembali bahawa Stage videotron ini adalah additional atau tambahan saat anda menggunakan jasa sewa videotron dari NN Production.

Dengan harga sewa video tron indoor mulai dari 650.000 rupiah per meternya. Dan harga sewa videotron outdoor mulai dari 750.000 per meter. Dan untuk tambahan promo harga stage videotron ini berada di harga 550.000 untuk ketinggian 50cm dan 100cm. harga stage tersebut one price alias satu harga untuk mengakomodir panjang dari videotron yang anda pesan. Cukup murah bukan?

Last, dengan harga sewa stage yang terjangkau namun memiliki segudang kelebihan yang menyertainya. Tak heran jika stage atau panggung videotron ini menjadi pilihan banyak panitia acara seperti Anda. Semoga artikel ini dapat membantu anda dalam mencari refrensi mengenai sewa videotron ataupun sewa video tron semarang maupun kota-kota besar lainnya. Smoga membantu dan semangat untuk selalu berkarya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *